Assalamu’alaikum

2013-11-16-13-46-33

Sekedar share info dan klarifikasi masalah velg chemco, berawal dari pembicaraan di group di FB mengenai pemilihan velg racing motor, di mana ada yang ingin “meminang” velg racing lebar tapi bingung mana yang bagus dan tentunya harga pun bersahabat :mrgreen: , di antara velg yang dibahas salah satunya adalah Chemco .

Velg Chemco ini pula yang menjadi pilihan Aa buat si merah πŸ˜€ , nah di antara pembicaraan tersebut ada anggapan bahwa velg tertentu ada yang merupakan buatan chemco atau boleh dibilang sama dengan chemco dan Aa pun pernah beranggapan seperti itu saat ngobrol-ngobrol untuk mengganti velg buat si merah πŸ˜€ .

Memang kebetulan sekali anggapan itu beredar saat velg chemco langka di dunia roda dua beberapa waktu lalu sehingga berhembus atau memang sengaja dihembuskan bahwa velg merk bla bla bla adalah sama atau turunan dari chemco, padahal PT. Chemco hanya memproduksi velg merk chemco saja dan labelnya pun hanya chemco bukan yang lain πŸ˜€ .

2013-11-09 21.13.01

Informasi ini Aa peroleh dari om Safi Saelendra yang juga juragan velg chemco di mana Aa menanyakan hal tersebut di atas, dan beliau bilang itu hanya aji mumpung di saat velg chemco langka di pasaran maka velg lain mengambil keuntungan tersebut sehingga ada anggapan yang tersebar seolah-olah turunan dari chemco padahal bukan πŸ˜€ , aji mumpung sih menurut Aa barangkali sebuah strategi jualan berupa hembusan informasi yang sejatinya adalah salah dan klarifikasi dari chemco pun sebuah strategi serta kewajiban untuk klarifikasi atas jualan produknya di masyarakat πŸ˜€ .

Sekedar info untuk velg chemco ada garansi yang ajib yakni dengan istilah “Warranty One-to-One Replacement” yang meliputi Bibir velg pecah, Palah patang, Rumah bearing oblak…. semua problem tersebut digaransi dan barang diganti baru !! , karena masalah kaki-kaki motor adalah hal yang sangat penting maka dibutuhkan produk dengan kualitas yang ajib.

Semua itu tetap tergantung konsumen, menurut Aa masing-masing orang akan mencari produk dalam hal ini velg sesuai dengan keinginan dan dana yang dimilikinya dan kalau ada dana lebih kemungkinan akan mencari yang memang lebih baik juga πŸ˜€ .

Berikut pernyataan resmi dari PT Chemco mengenai hal ini :

From Safi Saelendra
From Safi Saelendra

Semoga informasi dan pernyataan resmi ini bisa menjadi penilaian atau sekedar info untuk konsumen yang akan memilih sebuah velg dan mengetahui klarifikasi ini atas info yang beredar luas πŸ˜€ .

Wassalam

Aa Ikhwan

46 thoughts on “PT. Chemco Hanya Memproduksi Velg Berlabel “CHEMCO””
  1. pernah pake di jupiter mx dulu, skrng pengen pasang di bejo, cuma pengen yang lebarnya 3″ dan 4″ euy dan palang 3 atau 5, udah chat ama rega katanya ga ada…

  2. woooo…emang sering denger sih, ada merk yang “katanya” sepabrik sama chemco, yang turunan-lah, varian-lah…
    ajib nih A’ infonya πŸ˜‰

  3. Aa… Klo arm nvl bisa pake ban 150/60 ga ?velg 3.5″
    Trs klo beli arm nya unt old vixy
    Harus beli sama as arm nya juga?atau sudah satu set sama boss nya?
    Trs as roda yg lama”old vixi” masih bisa kepake atau harus ganti
    Info etimasi biaya nya aa
    Klo old vixi pake arm nvl

  4. A, barangkali tau, harga velg chemco untuk tiger.
    kalo daerah jogja distributornya dimana ya A?

    1. Sy blm tau harganya..kl distributor bs cb tanya sm om safi dia diatributor jakarta barngkali dia tau. Ini no tlp om safi 087889985439

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *